Liburandibogor.com – Bogor semakin dikenal sebagai surga bagi para golfer dengan kehadiran lapangan golf berkualitas tinggi yang mendapatkan rating google di atas 4,5.
Dikenal dengan keindahan alam dan fasilitas yang memadai, lapangan-lapangan ini menawarkan pengalaman bermain yang tak terlupakan.
Berikut adalah daftar lapangan golf terbaik di Bogor, beserta lokasi dan jam operasionalnya yang patut Anda kunjungi.
Baca Juga: Rekomendasi 10 Tempat Gym Terbaik di Kota Bogor! Rating Google di Atas 4,5
1. Klub Golf Bogor Raya
Lokasi:
Jl. Golf Estate Bogor Raya, Sukaraja, Kabupaten Bogor
Operasional:
Senin-Minggu
06:00-16:00 WIB
Rating Google:
5,0
2. Rancamaya Golf and Country Club
Lokasi:
Jl. Rancamaya Utama, Kertamaya, Bogor Selatan, Kota Bogor
Operasional:
Selasa-Minggu
05:45-18:00 WIB
Rating Google:
4,6
3. Gunung Geulis Country Club
Lokasi:
Jalan Pasir Angin, Nagrak, Sukaraja, Kabupaten Bogor